Dengan adanya daftar game android offline terbaik ini akan membantu kalian memilih game offline mana yang seru dan tidak membosankan, simak selengkapnya.
Daftar game android offline terbaik ini sangat diperlukan oleh orang orang yang ingin bermain game offline tetapi bingung karena game offline itu merupakan game yang cukup membosankan bagi orang yang terbiasa bermain game online.
5 daftar game android offline terbaik ini sangat seru dan sangat diminati oleh kebanyakan orang sehingga membuat kalian tidak akan menyesal untuk mendownload salah satu dari kelima game yang telah direkomendasikan ini.
Apakah daftar game android offline terbaik ini membutuhkan spesifikasi hp kelas high end? Kelima game offline ini tidak membutuhkan spesifikasi kelas high end, dengan hp kelas low end sudah sangat cukup untuk memainkan game android offline terbaik ini tanpa bosan.
Daftar game android offline terbaik ini dimasukan dalam banyak kategori dan menjadi game terbanyak di download di google Play Store. Selain itu, game yang dinyatakan terbaik memiliki ulasan positif yang lebih banyak dari pada aplikasi lain dalam kategori yang sama.
5 daftar game android offline terbaik ini bisa menemani kalian ketika kalian bosan atau marah karena sulitnya game kompetitif, game ini juga bisa dimainkan ketika kalian tidak memiliki kuota atau kalian berada di tempat yang tidak memiliki jaringan.
Inilah 5 Daftar Game Android Offline Terbaik
1. Catur
Game layak yang menjadi nomor pertama dalam kategori strategi adalah game catur. Game ini adalah game offline yang tidak akan membuat kalian bosan, game ini bisa dimainkan melawan bot dari yang mudah hingga yang sulit. Selain itu kalian bisa memainkannya di kakekslot untuk bisa memulai game catur melawan teman teman kalian sehingga kalian bisa saling beradu strategi.
2. Ludo King
Di nomor dua yang bisa kalian mainkan baik sendiri maupun bersama teman adalah game ludo king, game ini sangat menyenangkan meskipun tidak memiliki jaringan. Ini adalah solusi permainan bersama dengan teman ketika tidak ada jaringan. Selain ludo tersedia juga ular tangga. Game ini dimainkan lebih seru ketika yang kalah diberi hukuman yang lucu.
3. Shadow Fight
Game nomor 3 yang sangat seru jika dilihat dari segi visual dan alur cerita. Game ini sangat cocok dimainkan baik oleh anak anak maupun orang dewasa. Game shadow fight ini memiliki tema pertarungan, menaikkan level, dan melawan musuh terakhir dalam alur cerita.
4. Pou
Game ini sangat cocok dan menjadi yang terbaik yang bisa dimainkan oleh anak anak. Game ini diharuskan untuk memelihara hewan yang bernama pou, anak anak harus bisa memberikan pou makan, mandi, tidur, bahkan bermain game agar tidak membosankan. Anak anak akan merasakan keseruan ketika memelihara pou kecil hingga dia menjadi pou dewasa seolah pemain menjadi orang tua dari pou.
5. Subway Surfers
Game yang cocok menjadi yang terbaik selain pou yang sangat pantas dimainkan oleh anak anak adalah game subway surfers. Selain karena keseruan ketika dikejar polisi, game ini memiliki grafik dan visual yang sangat baik dan smooth, game ini tidak membutuhkan spesifikasi hp kelas atas, hanya dengan hp low end sudah bisa memainkan game ini dengan sangat lancar.
Kesimpulan
Itulah 5 daftar game android offline terbaik yang bisa dimainkan agar tidak mengalami bosan ketika tidak memiliki kuota atau berada di wilayah yang tidak ada jaringan. Game offline seperti ini hanya membutuhkan minimal hp spesifikasi low end, selain itu game ini sangat seru dan bisa dimainkan dengan teman teman kita.